Prof. Ir. Eddy Setiadi Soedjono Dipl.SE.M.Sc, Ph.D

Prof. Ir. Eddy Setiadi Soedjono Dipl.SE.M.Sc, Ph.D

Associate Professor (Senior Lecturer)

S1: ITS, Teknik Penyehatan

S2: IHE, Belanda, Sanitary Engineering

S3: Univ. of Birmingham, England, Environmental Engineering

Expertise: Air Minum dan Sanitasi Lingkungan / Water and Sanitation

Lecturer at ITS from 1988

  • Pelatihan Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS), Pusat Studi Lingkungan Hidup, Institut Teknologi Bandung, 2019
  1. Kajian Komposisi Konsorsium Mikroorganisme Optimal dalam Proses Penguraian Lumpur Tinja (2020)
  2. Perilaku Mikroorganisme Dalam Lapisan Schmutzdecke Pada Unit Filter Pasir Untuk Mengolah Limbah Domestik (2020)
  3. Implementasi Kampung Berkelanjutan di Kelurahan Sekitar ITS (2019)
  4. Kajian Kinerja Cubluk dalam Menurunkan Senyawa Organik dan Total Coliform pada Limbah Domestik (2019)
  5. Studi Analisis Karakteristik Kualitas Air PDAM Malang terhadap Parameter Tekanan, Total Coliform, Sisa Klor, dan Effect Concentration (EC) (2018)
  6. Public Private Partnership Kampung Berkelanjutan di Kelurahan keputih, Kejawan Putih Tambak, dan Gebang Putih (2018)
  7. Aplikasi Proses Anaerobic Ammonium Oxidation (Anammox) pada Unit Anaerobic Baffled Reactor (ABR) dalam Pengolahan Air Limbah Domestik (2018)
  1. Microplastic contamination in water supply and the removal efficiencies of the treatment plants: A case of Surabaya City, Indonesia, 2021.
  2. A Review on Adsorption of Heavy Metals from Wood-Industrial Wastewater by Oil Palm Waste, 2021.
  3. Visualization of the Microbial Community and Elemental Mapping of Anadara granosa Media Used in a Slow Sand Filter Using a SEM-EDS, 2020.
  4. Removal of Organic Materials and Coliform of Domestic Wastewater Through Soils, 2020.
  5. Transformative agency in co-producing sustainable development in the urban south, 2020.
  6. Communal Septic Tanks As Appropriate Technology To Achieve Surabaya Open Defecation Free (ODF), 2019.
  7. The Gemeinschaft city: Paradigms and measurements of social system in Urban Area, 2019.
  8. Sustainability of Kalibokor canal due to community livelihood along the banks, 2019.
  9. Study On Pro-Active Waste-Bank To Collect Domestic Solid Waste Using Application – Case Study Kelurahan Gundih Of Surabaya, Indonesia, 2019.
  10. The Strategies To Reduce The Spread Of Nitrogen From Domestic Wastewater Treatment To The Streams In Surabaya City, Indonesia (International Journal of GEOMATE), 2019.
  11. Water Pollution Factor Analysis and Management in Surabaya River – Indonesia (IAETSD Journal For Advanced Research In Applied Sciences), 2019.
  12. Strategy Towards 100% Open Defecation Free in Murung Keraton Village, Martapura District, Banjar Regency (IAETSD Journal For Advanced Research In Applied Sciences), 2019.
  13. Study on Communal Wastewater Treatment Plants (CWWTPs) in Gresik, Indonesia (International Journal Of Integrated Engineering), 2019
  14. Water Quality Mapping of Piped Water Supply in Malang City – Indonesia (International Journal Of Integrated Engineering), 2019.
  15. Perception of weather and seasonal drought forecasts and its impact on livelihood in East Nusa Tenggara, Indonesia (Heliyon), 2019.
  16. Survey data of household perceptions of drought, mitigation and adaptation practices in East Nusa Tenggara, Indonesia (Data in Brief), 2019.
  17. Achieving Water Sensitive City Concept Through Musrenbang Mechanism In Surabaya City, Indonesia (International Journal of GEOMATE), 2018.
  18. Domestic Wastewater In Indonesia: Challenge In The Future Related To Nitrogen Content (International Journal of GEOMATE), 2018.
  19. Impact of Domestic Waste water on Ground water Quality at Junrejo Settlement Area, Batu (IAETSD Journal For Advanced Research In Applied Sciences), 2018.
  20. Landfill leachate treatment by an experimental subsurface flow constructed wetland in tropical climate countries, 2005.
  1. Pemilihan Program Pengentasan Kemiskinan Melalui Pengembangan Model Pemberdayaan Masyarakat Dengan Pendekatan Sistem, 2010.
  2. Peningkatan Kualitas Sanitasi Kelurahan Keputih Melalui Bantuan Jamban Sehat Menuju Kecamatan Sukolilo ODF, 2019.
  3. Capaian Pelayanan Air Bersih Perdesaan Sesuai Millennium Development Goals Studi Kasus di Wilayah DAS Brantas, 2017.
  4. Evaluasi Teknologi Sanitasi Masyarakat Dalam Percepatan Pencapaian Sanitasi 100% Tahun 2019 Kabupaten Malang, 2015.
  5. Studi Kelayakan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum di Desa Putat, Kec. Tanggulangin, Kab. Sidoarjo, 2013.
  6. Pembuatan Briket Bioarang Dari Sekam Padi Dengan Proses Karbonisasi Menggunakan Tungku Sederhana, 2005.
  7. Rekayasa Pembuatan Membran Selulosa Asetat Untuk Pemisahan Larutan Deterjen, 2003.
  1. A Study of Drinking Water Supply and Demand in Surabaya in the Year 2039
  2. Evaluation of Zona Air Minum Prima (ZAMP) Program in Ngagel Tirto Surabaya
  3. Prime Drinking Water Zone (ZAMP) Program in Ngagel Tirto Surabaya
  4. Design Of Water Distribution By Using Umbulan Water In West Surabaya
  5. Study Supply and Demand of Water Drinking in Surabaya Year 2039
  6. Dissolved oxygen dynamic system model for the determination of the waste assimilating capacity at Brantas river Malang city
  7. Latrine Based on Community Empowerment in Gebang Putih Village And Kejawan Putih Tambak Village
  8. Promoting anaerobic ammonium oxidation (anammox) for nitrogen removal in domestic wastewater treatment in Surabaya City, Indonesia
  9. Study of Water Balance in Gresik District Year 2037
  10. Development of Anaerobic Ammonium Oxidation (Anammox) for Biological Nitrogen Removal in Domestic Wastewater Treatment (Case Study: Surabaya City, Indonesia)
  11. Achieving Water Sensitive City Concept Through Musrenbang Mechanism In Surabaya City, Indonesia
  12. Development of Anaerobic Ammonium Oxidation (Anammox) for Biological Nitrogen Removal in Domestic Wastewater Treatment (Case Study: Surabaya City, Indonesia)
  13. Provision of Healthy Toilet for Low Income Community Based on Community Empowerment in Kelurahan Kebonsari, Surabaya City, Towards Indonesia Open Defecation Free (ODF) in 2019
  1. Studi Potensi Bank Sampah Menggunakan Aplikasi Berbasis Android
  2. Peningkatan Akses Sanitasi Masyarakat melalui Promosi, Penguatan Wirausaha Sanitasi, dan Mikro Kredit Sanitasi
  3. Pemetaan Infrastruktur Dasar Dan Lingkungan Masyarakat Di Sekitar Kampus ITS Surabaya
  4. Evaluasi Sistem Drainase Terhadap Penanggulangan Genangan di Kota Sidoarjo
  5. Perencanaan Pengelolaan Air Limbah Komunal Berbasis Masyarakat Permukiman Padat di Kelurahan Wonokromo
  6. Kajian keberhasilan Program Sanimas di Kota Mojokerto
  7. Studi evaluasi Program Sanitasi Perkotaan di Propinsi Jawa Timur
  8. Kajian Pemakaian Sampah Organik Rumah Tangga Untuk Masyarakat Berpenghasilan Rendah Sebagai Bahan Baku Pembuatan Biogas
  9. Optimasi Kinerja Rumah Kompos Dalam Pengurangan Sampah Kota Surabaya
  10. Pengembangan Program Percepatan Sanitasi Dalam Pencapaian Target MDGs Berbasis Pemberdayaan Masyarakat
  1. Sebagai Tenaga Ahli pada Kegiatan pada Penyusunan Kajian Dampak Limbah Kolam leledi kawasan Minapolitan terhadap Kualitas Lingkungan
  2. Sebagai Narasumber dalam Kegiatan Forum Perangkat Daerah pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Surabaya
  3. Sebagai Narasumber Pada forum Pertemuan Teknis PPNS SDA pada Tanggal 21-23 November 2018 di Swiss Berlin Malang
  4. Sebagai Instruktur dalam pelaksnaan Bimbingan Teknis Perencanaan Instalasi pengolahan Air (IPA) pada Tanggal 18-19 September 2018 di Balai Teknik AIr Minum Direktorat Jendral Cipta Karya Kementerian pekerjaan Umum dan perumahan Rakyat Jl Chairil Anwar I N
  5. Sebagai Narasumber pada Kegiatan Workshop Pengendalian pencemaran Lingkungan Industri UMKM dan Air Limbah Domestik Pada Tanggal 23-25 Juli 2018 di Hotel Gajayana Malang Jl. Kawi 24 Malang
  6. Sebagai Instruktur Bimbingan Teknis Operasi dan Pemeliharaan Instalasi Pengolahan Air Tingkat Dasar Pengolahan Konvensional (UPT/UPTD) dan Penurunan Kehilangan Air (NRW Reduction), pada tanggal 03 – 04 April 2018, di Balai Teknik Air Minum, Jl. Chairil
  7. Sebagai Narasumber pada kegiatan Rapat Koordinasi Kegiatan pengendalian dan/atau Kerusakan Lingkungan di Jawa Timur ( Pengolahan Sampah Plastik) Tahun 2018 yang diselenggarakan oleh Biro Administrasi Sumber Daya Alam Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Timur
  1. A Study of Drinking Water Supply and Demand in Surabaya in the Year 2039 (Joint International Conference on Civil, Environmental, and Geo Engineering), Surabaya, 2019.
  2. Evaluation of Zona Air Minum Prima (ZAMP) Program in Ngagel Tirto Surabaya (Joint International Conference on Civil, Environmental, and Geo Engineering), Surabaya, 2019.
  3. Design Of Water Distribution By Using Umbulan Water In West Surabaya (Joint International Conference on Civil, Environmental, and Geo Engineering), Surabaya, 2019.
  1. Finalis Indonesia Daya Masyarakat, World Bank, 2010.
  2. The First Exemplary Lecturer (ITS)
  3. National Exemplary Lecturer (Kemenristekdikti)
  4. Upaya Menjadikan Kota Surabaya sebagai Kota Bebas Buang Air Besar Sembarangan (BABS) atau Open Defecation Free (Walikota Surabaya), 2018.

2016 : , Corporate social responsibility practices in Indonesia: Intermediary matters-case studies from Indonesia

2014 : Eddy Setiadi Soedjono, Mikromembran Jerami Padi Dan Metoda Pembuatannya